You are currently viewing Pelaksanaan Kegiatan Profilling Dosen Politeknik Pelayaran Barombong, Kamis (18/07)

Pelaksanaan Kegiatan Profilling Dosen Politeknik Pelayaran Barombong, Kamis (18/07)

Pelaksanaan Kegiatan Profilling Dosen Politeknik Pelayaran Barombong, Kamis (18/07)

Kegiatan ini dilaksanakan atas kerjasama dengan Pusat Inovasi Psikologi Universitas Diponegoro (UNDIP) Semarang, sebanyak 33 dosen Politeknik Pelayaran Barombong mengikuti kegiatan ujian profiling dosen yang bertempat di Aula Poltekpel Barombong.

Kegiatan ini juga bertujuan untuk mengetahui kelayakan potensi dasar, kematangan emosi, dan kesiapan pribadi lainnya dari para dosen. Selain itu, melalui pendataan psikologi ini akan diketahui potensi dasar para dosen. Apa saja yang perlu ditingkatkan, sehingga nanti akan terdeteksi secara pasti melalui ilmu psikologi.

Ini merupakan bagian dari upaya Politeknik Pelayaran Barombong sebagai lembaga pendidikan dibidang transportasi laut untuk meningkatkan Sumber Daya Tenaga Pendidik, sehingga dapat memberikan pendidikan yang berkualitas terhadap mahasiswa-mahasiswinya.

Tinggalkan Balasan