Pengarahan Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kepada Dosen dan Pengasuh Mahasiswa, Rabu (18/9)
Kegiatan ini dilaksanakan di Politeknik Ilmu Pelayaran Makassar yang dihadiri oleh Kepala UPT Perhubungan, dosen, serta pengasuh di wilayah Sulawesi Selatan.
Capt. Antoni Arif selaku Diriketur Jenderal Perhubungan Laut berpesan kepada seluruh dosen untuk berkolaborasi dan melibatkan UPT dibawah Direktorat Jenderal Perhubungan Laut dalam melaksanakan pengabdian atau penelitian untuk menciptakan inovasi terkait dengan keselamatan dan keamanan pelayaran, dan perlindungan lingkungan maritim.
Peserta sangat antusias dalam mendengarkan pengarahan yang di bawakan oleh Dirjen Hubla. Diharapkan dengan adanya kegiatan ini BPSDM sebagai pencetak SDM perhubungan laut untuk menjadi pelaut yang tangguh dan berkompeten sehingga tercipta zero accindent.