You are currently viewing Upacara Pelantikan Staf Batalyon Perwira Siswa Poltekpel Barombong, Selasa (30/05)

Upacara Pelantikan Staf Batalyon Perwira Siswa Poltekpel Barombong, Selasa (30/05)

Upacara Pelantikan Staf Batalyon Perwira Siswa Poltekpel Barombong, Selasa (30/05)

Politeknik Pelayaran Barombong melaksanakan upacara pelantikan Staf Batalyon dan Staf Keamanan Perwira Siswa Diklat Pelaut Tingkat IV Peningkatan angkatan I dan Diklat Pelaut Tingkat V Peningkatan angkatan 2. Wakil Direktur 3 Capt. Dwi Antoro, MM, M.Mar sebagai Inspektur Upacara menyampaikan selamat atas terpilihnya staf batalyon dan staf keamanan perwira siswa.

Upacara ini dihadiri oleh Kepala Pusat Pengembangan Karakter, staf pusbangkar, dan Taruna – taruni Diploma III Angkatan 68. Harapannya dengan pelantikan staf batalyon ini dapan mempererat hubungan dan mempermudah komunikasi antara Pegawai, Perwira Siswa, dan Taruna.

Kegiatan pada sore hari ini yang dilaksanakan di Lapangan Canopus ini berlangsung dengan lancar

Tinggalkan Balasan